Pengertian Kesehatan Mental

Kesehatan mental yang benar merupakan kondisi disaat kita berada pada keadaan tentram dan tenang, hingga dapat memungkinkan kita untuk menikmati kehidupan sehari-hari dan menghargai orang disekitar.

Ketika seseorang yang memiliki metal sehat bisa menggunakan kemampuan potensi diri dengan maksimal yang menghadapi tantangan hidup dengan menjalin hubungan yang positif dengan orang-orang disekitar.

Stres

Stres merupakan situasi disaat seseorang mengalami tekanan yang sangat berat, baik dalam emosi maupun mental.

Ketika seseorang mengalami stres biasanya orang tersebut akan tampak gelisah, cemas dan juga mudah tersinggung. Stres juga bisa mengganggu konsentrasi yang dapat membuat depresi.

Mengalami kondisi yang stres bukan hanya bisa mempengaruhi psikologi bagi penderita, tetapi bisa berdampak pada cara bersikap dan juga pada kesehatan fisik mereka.

Banyak faktor yang bisa menyebabkan seseorang menjadi stres, pada sebagian yaitu masalah keuangan, hubungan sosial dan juga pada tuntutan dalam pekerjaan. Solusi untuk mengatasi stres yaitu mengidentifikasi akar konflik dan mencari solusinya.

Gangguan Kecemasan

yaitu kondisi psikologis pada saat seseorang menghadapi rasa cemas yang berlebihan dengan cara konstan dan sulit untuk dikendalikan, sampai berdampak buruk dalam kehidupan sehari-hari.

Pada sebagian orang normal, rasa cemas yang biasanya timbul pada suatu kejadian tertentu saja, yang miasalnya pada saat menghadapi ujian ketika disekolah atau pada wawancara kerjaan.

Depresi

Depresi yang menjadi gangguan suasana hati yang disebebkan karena penderita yang terus menerus merasakan sedih. Beda dengan kesedihan yang pada umumnya akan berlangsung selama beberapa hari, perasaan sedih yang dihadapi orang yang mengalami depresi dapat berlangsung sampai berminggu-minggu atau berbulan-bulan lamanya.